APMI Serahkan Password Akses Rig Database 4.0 kepada Pemerintah
Jakarta, OG Indonesia -- Asosiasi Perusahaan Pemboran Minyak, Gas, dan Panas Bumi Indonesia (APMI) secara resmi menyerahkan password akses Rig Database 4.0 kepada pihak Pemerintah, dalam hal ini Kementerian ESDM lewat Ditjen Migas, Ditjen EBTKE, serta SKK Migas. Diterangkan Tito Loho, Wakil Humas Antar Lembaga APMI, pihaknya menyediakan Rig Database 4.0 secara online agar menjadi [...]