Peresmian Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Minyak, Gas dan Panas Bumi APMI
Asosiasi Perusahaan Pemboran Minyak, Gas, dan Panas Bumi Indonesia (APMI) pada Rabu (26/07) kemarin di Graha Elnusa, Jakarta Selatan, meresmikan berdirinya Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Minyak, Gas dan Panas Bumi APMI. Dikatakan oleh Ketua Umum APMI Wargono Soenarko, berdirinya LSP APMI untuk menjawab persaingan dan tantangan bagi profesional migas dan panas bumi dalam era [...]